Ya Allah.. Kalau keinginan hamba-Mu ini baik
Maka, dekatkanlah dan mudahkalah jalan untuk mencapainya
Namun, Jikalau hal ini buruk, maka.. Jauhkanlah
dan tujukkanlah jalan-Mu yang lurus
Sesungguhnya Engkau adalah Yang Maha Mengetahui
lagi Pemberi Yang Terbaik.
Amin
Tidak ada komentar:
Posting Komentar